Konsultasi
Polstat STIS Angkatan 61
Sistem Keamanan CSRF
akademik
Ditanyakan oleh
Anonim SI
(Jurusan SI)
pada
01 Feb 2023 13:05. Dipublish pada
01 Feb 2023 13:33
-
Halo, izin bertanya. Apasih yang dimaksud dengan sistem keamanan CSRF yang saat ini sedang banyak digunakan oleh framework2 pembangunan website seperti Laravel?
Anonim SI
-
Halo, izin menjawab. CSRF (Cross Site Request Forgery) merupakan salah satu teknik penetrasi pada celah keamanan website. Teknik ini menggunakan metode untuk memasulkan data pengguna suatu situs. Pada Laravel, terdapat CSRF protection yang dapat memberikan perlindungan dengan serangan CSRF dengan menghasilkan token CSRF. Token CSRF ini dihasilkan secara otomatis untuk setiap pengguna.
Admin SI-278
-
Wah, mantap Jawabannya sudah cukup jelas. Makasih yah
Anonim SI